Setiap ruang kelas dilengkapi dengan fasilitas untuk menunjang proses pembelajaran, yaitu dengan blower dan kipas angin, lcd lengkap, wifi kelas, serta kamera cctv untuk keamanan setiap masing-masing kelas. Ruang kelas di desain senymana mungkin untuk meningkatkan motivasi belajar siswa.